Departemen Teknik Otomotif Raih Akreditasi Internasional ASIIN

Ramadhan penuh berkah, mungkin ini adalah kata yang tepat dan terbukti terjadi pada Departemen Teknik Otomotif (DTO) Universitas Negeri Padang. Bagaimana tidak, pada Ramadhan kali ini DTO-UNP menerima sertifikat akreditasi internasional ASIIN untuk Prodi Pendidikan Teknik Otomotif (S1) yang berlaku hingga 30 September 2027.  Pihak pengelola Departemen yang diwakili oleh Sekertaris Departemen, Bapak Wagino, S.Pd., M.Pd.T. menyampaikan terima kasih sebanyak-banyaknya kepada seluruh civitas akademik UNP dari tingkat Universitas, Fakultas dan Departemen serta pada tim akreditasi Departemen atas tercapainya akreditasi ini. Pencapaian ini membuktikan bahwa proses pendidikan pada program studi Pendidikan…

Read More

Study Program Accreditation and University Accreditation Documents

The following is a link to download the document for accreditation certificate for the Automotive Engineering Education study program (S1) and the Automotive Engineering Study Program (D3) as well as institutional / university accreditation: A. Automotive Engineering Education Study Program Accreditation Certificate for Automotive Engineering Education Study Program – S1 (2006 to 2011) Rank A (Click here) Accreditation Certificate for Automotive Engineering Education Study Program – S1 (2011 to 2016) Rank A (Click here) Accreditation Certificate for Automotive Engineering Education Study Program – S1 (2016 to 2021) Rank A (Click…

Read More