Padang – Karang Taruna adalah organisasi kepemudaan di Indonesia yang dibentuk oleh masyarakat sebagai wadah generasi muda untuk mengembangkan diri, tumbuh, dan berkembang atas dasar kesadaran serta tanggung jawab sosial dari, oleh, dan untuk generasi muda, yang berorientasi pada tercapainya kesejahteraan sosial bagi masyarakat. Dinas Sosial Kota Padang berharap agar program Usaha Ekonomi Produktif (UEP) yang dijalankan Karang Taruna, menjadi solusi bagi penyandang masalah kesejahteraan sosial di Kota Padang. Diantaranya, yaitu masalah kesejahteraan sosial seperti fakir miskin, pengangguran, pendampinangan terhadap anak-anak yang telibat hukum, baik sebagai pelaku maupun korban. Dengan…
Read MorePost Widget
Slideshow

Figure 02
Bringing a diesel engine from campus (Department of Automotive Engineering, FT UNP)

Figure 01
Preparing a diesel motorbike for 2019 Community Service activities